-->

Bhabinkamtibmas Hadiri Sosialisasi Adminitrasi Kependudukan.

Polda Bali - Polres Buleleng, www.jejakkasus.info - Pada hari Selasa tanggal 30 Mei 2017 jam 09.00 wita bertempat di aula Kantor Lurah Liligundi Kecamatan dan Kabupaten Buleleng. Bhabin Kelurahan Liligundi AIPTU Luh Putu Supandewi menghadiri Sosialisasi Administrasi Kependudukan kepada Warga Kel Liligundi.

Sebagai Narasumber adalah Kabid Pemanfaatan informasi dan Pendataan Kependudukan Disdukcapil Buleleng Bpk Wayan Pama Atmaja yg diikuti oleh 50 warga Liligundi.

Kesempatan ini digunakan oleh Bhabin menyampaikan pesan Kamtibmas. Agar warga Kelurahan Lilihundi agar selalu mengikuti Tertib Administrasi, sebagai warga penduduk asli. Bagi warga penduduk Pendatang agar ttp saling menghargai saling bertoleransi dan komunikasi dengan baik antar penduduk asli dan penduduk pendatang sehingga kerukunan dapat tercipta dgn harmonis.

Kapolsek Singaraja Kompol A.A. Wiranata Kusuma.SH.MM, saat dikonfirmasi mengatakan "Untuk menciptakan situasi yang kondusif sangat mendukung pelaksaan tertib administrasi yang dilaksanakan oleh Disdukcapil" ujar Kapolsek kepada Detik Kasus. (Priya).

0 Response to "Bhabinkamtibmas Hadiri Sosialisasi Adminitrasi Kependudukan."

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel