-->

Kanit Binmas Bersama Bhabin Kubutambahan Koordinasi Kesiapan Pengamanan Hiburan Yang Diselenggarakan Oleh PT.Bibu

Polda Bali - Polres Buleleng www.jejakkasus.info - Polsek Kubutambahan jajaran dari Polres Buleleng dalam rangka menjaga situasi Kamtibmas di Wilayah Hukum Polsek Kubutambahan pada hari ini Senin tanggal 28 Agustus 2017, pukul 14.30 wita, Kanit Binmas Polsek Kubutambahan Ipda I Wayan Kribis Bersama Bhabinkamtibmas Desa Kubutambahan Aiptu Gede Adiasa melaksanakn koordinasi Kesiapan Kegiatan dalam Rangka Pengamanan Malam Hiburan dari PT Bibu.

Dalam koordinasi ini Kanit Binmas Polsek Kubutambahan menghimbau kepada penyelenggara Malam Hiburan ini untuk selalu  berkoordinasi dengan Pengamanan baik dari Kepolisian Polsek Kubutambahan, Bendesa Adat, Prebekel, dan Ketua Pecalang Desa Adat Kubutambahan dimana Pelaksanaan hiburan ini berada di Wialayah Desa Kubutambahan agar dapat terlaksana dalam kedaan Aman dan Lancar.

Kapolsek Kubutambahan AKP I Komang Sura Maryantika.SH saat dikknfirmasi  menyampaikan "Koordinasi yang dilaksanakan Kanit Binmas Kubutambahan dan Bhabin Kubutambahan ini untuk antisipasi Pelaksanaan Hiburan yang akan dilaksanakan di Banjar Dinas Tukad Ampel Desa Kubutambahan agar dapat berjalan dengan Aman dan Lancar", ucap Kapolsek. (Priya).

0 Response to "Kanit Binmas Bersama Bhabin Kubutambahan Koordinasi Kesiapan Pengamanan Hiburan Yang Diselenggarakan Oleh PT.Bibu"

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel