-->

Minat Baca Tunas Muda Penyemangat Bangsa

Bondowoso, www.jejakkasus.info - Tingginya Minat Baca para siswa siswi dari kalangan sekolah dasar dan menengah menjadi semangat juang bagi para penerus bangsa ini
Perpus Kabupaten Bondowoso yang Bersinergi dengan seluruh lapisan Masyarakat Umum menjadi tempat sarana dan Prasarana bagi peminat baca, Selasa(8/03/2016) Perpustakaan umum yang seperti biasa menjadi tempat bagi para siswa/i dan masyarakat umum.
   
Saya sengaja mengajak para siswa/i kesini untuk lebih mengenal dekat apa itu perpus,yaa meskipun sudah ada sosialisasi ke sekolah-sekolah mas, dan dengan tingginya minat baca siswa/i yang menjadi penyemangat bagi kami selaku pembimbing disekolah mas,"tutur salah satu guru
Saya pun berharap kepada dinas terkait agar membenahi segala sesuatu apa yang menjadi kekurangan di sini mas,"tambahnya
 
Pantauan jejakkasus.info Tingginya minat dari para pembaca harus diapresiasi lebih jurnal lagi dalam artian harus lebih terpantau oleh Dinas terkait,dan patut mendapat apresiasi tinggi ,Dilain tempat Abdurakhman menjelaskan,"saya berterimakasih atas segala penyampaian dan saran dari para guru dan siswa/i dengan solidaritas tinggi merekalah Perpus Bondowoso menjadi seperti ini,"jelas Kadis perpus
Abdurakhman juga menambahkan,"Perpus bondowoso akan terus berusaha semaksimal mungkin memberikan apa yang menjadi harapan para peminat baca    tak lain halnya juga masyarakat umum,"tambahnya(nyud/yus).

0 Response to "Minat Baca Tunas Muda Penyemangat Bangsa"

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel